Kisi-Kisi-Kisi Ujian Nasional SKL UN 2016/2017 SMP, SMA/SMK
Kisi-Kisi SKL UN 2016/2017. Untuk mengurangi tingginya tingkat kecemasan siswa dan orang tua siswa, pemerintah mengambil langkah cepat dengan memberikan kisi-kisi Soal UN 2016/2017. Pada tahun 2016, kisi-kisi un muncul pada bulan Desember 2015, dan ternyata untuk kisi-kisi un 2017 pun muncul pada buan Desember 2017. Sempat terjadi tarik ulur, perlukah UN 2017 dengan adanya moratorium UN, namun akhirnya disetujui untuk tetap ada UN 2017.Download Kisi-Kisi SKL UN 2016/2017
SD, SMP, SMA/SMKKisi-Kisi UN 2017 menjadi patokan dasar bagi BSNP (Badan Standar Nasional Pendidikan) untuk menyusun soal-soal yang akan diujikan. Mulai dari tingkat SMP/Mts dan SMA/SMK/MA, semua jenis soal yang keluar tidak pernah jauh dari kisi-kisi yang telah diberikan.
Pelaksanaan ujian nasional untuk tingkat SD, SMP dan SMA yang akan diadakan sekitar bulan April-Mei 2017 saat ini sangat menjadi perhatian berbagai kalangan. Ujian nasional bukan hanya tentang bagaimana lulus dari level sekolah untuk kemudian melanjutkan ke level berikutnya. Tapi ujian nasional juga menyangkut tentang kejujuran, integritas, kerja keras, tanggung jawab dan juga 'gengsi'.
Ujian Nasional yang dari tahun-tahun sebelumnya ditanggapi miring oleh berbagai pihak masih dianggap sebagai tolak ukur keberhasilan pembelajaran di sekolah. Karenanya, pemerintah masih akan tetap melaksanakan ujian nasional ini secara serempak di seluruh wilayah Indonesia, dengan dua model, berbasis kertas dan berbasis kumputer UNBK.
Namun sampai dengan penulisan posting dengan judul "Cari Kisi-Kisi SKL UN 2016/2017" pemerintah baru saja mengeluarkan secara resmi Kisi-Kisi Ujian Nasional 2016/2017. Semoga setelah muncul Kisi-Kisi SKL UN 2016/2017 bisa memotivasi untuk suksesnyaa hasil un 2017.
Berikut ini adalah Link Download Kisi-Kisi SKL UN 2016/2017 silakan klik di SINI
Alternatif Download Kisi-kisi UN 2016/2017:
Berikut disampaikan:
- Surat Edaran Badan Standar Nasional Pendidikan Nomor 0075/SDAR/BSNP/XII/2016 tentang Kisi-Kisi Ujian Nasional Tahun Pelajaran 2016/2017 (unduh disini) ;
- Kisi-Kisi Ujian Nasional Sekolah Menengah Pertama/Madrasah Tsanawiyah Tahun Pelajaran 2016/2017 (unduh disini);
- Kisi-Kisi Ujian Nasional Sekolah Menengah Atas/Madrasah Aliyah, Sekolah Menengah Teologi Kristen, dan Sekolah Menengah Agama Katolik Tahun Pelajaran 2016/2017 (unduh disini);
- Kisi-Kisi Ujian Nasional Sekolah Menengah Kejuruan/Madrasah Aliyah Kejuruan Tahun Pelajaran 2016/2017 (unduh disini);
- Kisi-Kisi Ujian Nasional Sekolah Menengah Atas Luar Biasa Ketunaan Netra/Daksa/Laras, Sekolah Menengah Atas Luar Biasa Ketunaan Rungu, Sekolah Menengah Pertama Luar Biasa Ketunaan Netra/Daksa/Laras, dan Sekolah Menengah Pertama Luar Biasa Ketunaan Rungu Tahun Pelajaran 2016/2017 (unduh disini);
- Kisi-Kisi Ujian Nasional Program Paket B dan Paket C Tahun Pelajaran 2016/2017 (unduh disini).
Semoga link Download Kisi-Kisi Ujian Nasional SKL UN 2016/2017 di atas bermanfaat.
Keywords : Download Kisi-Kisi Ujian Nasional SKL UN 2016/2017, Kisi-Kisi SKL UN 2016/2015 SMP, SMA/SMK, Download Kisi-Kisi SKL UN 2016/2017 SD, SMP, SMA/SMK